9 Arti Penting Terjadinya Peristiwa Rengasdengklok
Peristiwa Rengasdengklok
- Mendengar berita kekalahan lepang terhadap Sekutu, para pemuda melakukan perundingan-perundingan untuk memper-siapkan kemerdekaan tndonesia.
- Perundingan-perundingan antara golongan muda dan tua sering terjadi perbedaan pendapat maka terjadilah peristiwa Rengasdengklok.
- Golongan muda, antara laln Chairul Saleh, Sutan Syahrir, dan Soekarni. Golongan tua, antara lain Soekarno, Moh. Hatta, Ahmad Subarjo.
- Golongan muda kemudian mengadakan rapat lagi. Dalam rapat tersebut golongan muda memutuskan untuk "mengasingkan" Soekamo dan Hatta keluar kota. Tujuannya, agar kedua tokoh ini terbebas dari pengaruh Jepang dan golongan tua.
- Pada tanggal 16 Agustus 1945 pukul 04.00 WIB, mereka membawa Soekarno dan Hatta ke Rengasdengklok, Karawang.
- Sementara itu di Jakarta, pertemuan antara Mr. Ahmad Subardjo (golongan tua), Wikana (golongan muda), dan Yusuf Konto (PETA) mencapai kata sepakat untuk membawa kembali Bung Karno dan Bung Hatta ke Jakarta dan Proklamasi kemerdekaan akan diumumkan secepatnya di Jakarta.
- Mr. Ahmad Subardjo memberi jaminan kepada golongan muda bahwa proklamasi kemerdekaan Indonesia akan dilakukan tangga117 Agustus 1945, selambat•lambatnya pukul 12.00 W1B.
- Naskah teks proklamasi asli ditulis oleh Bung Karno, kemudian diketik oleh Sayuti Melik.
- Tokoh yang berperan sebagai pengibar bendera Sang Saka Merah Putih, yaitu
![]() |
9 Arti Penting Terjadinya Peristiwa Rengasdengklok |